Senin, 23 Juni 2014

Cetakan Jelly Rilakkuma

Rilakkuma

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Rilakkuma (リラックマ Rirakkuma?, adalah kombinasi dari kata rileks dan kata beruang dari bahasa Jepang) adalah sebuah karakter yang didesain oleh Aki Kondo, produksi perusahaan San-X pada tahun 2003.
Rilakkuma dan Tarepanda, dan karakter San-X lainnya mendapatkan pujian "Huge Hits in Japan" oleh surat kabar Amerika The New York Times. Rilakkuma juga mendapatkan peringkat ke-5 dalam survey yang dilakukan oleh Character Databank sebagai karakter yang paling populer di Jepang. [1]
Terciptanya karakter Rilakkuma berawal dari Perusahaan San-X yang mewajibkan para anggota karyawannya untuk membuat satu karakter yang lucu dan manis setiap bulannya. Aki Kondo (creater dari Okutan untuk Dannachan) melihat sebuah acara TV tentang anjing. Dia berharap untuk memiliki hewan peliharaan karena pada saat itu dia sangat sibuk bekerja dan mengharapkan kehidupan yang lebih santai. Rilakkuma adalah perwujudan dari keinginannya tersebut.[2][3]
Antara tanggal 2 Agustus dan tanggal 16 September 2013, perusahaan San-X bekerjasama dengan ENJOY! BASEMENT DINING untuk membuat sebuah kafe bertema Rilakkuma di Harajuku. [4] Mereka juga merilis serial anime pada tahun 2013 setiap tanggal 1, 10, 20 di awal bulan .[5]

Nah di Rumah Kue Eiffel...saya berbagi model Cetakan Jelly model Rilakkuma... 

Rilakkuma 11 cavity
Rp. 50.000

Rilakkuma Kotak Rp. 50.000
Rilakkuma 4 cavity
Rp. 50.000

Rilakkuma Big Head
Rp. 75.000

Rilakkuma Full Body
Rp. 75.000
Order Silahkan Add Pin = 2ADEEFE1
SMS ke = 082.120.1300.71
fb = estee collections

Tidak ada komentar:

Posting Komentar